Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Konsep Berdasarkan Kemampuan Awal Matematis Pada Materi Turunan Fungsi Aljabar Siswa Di SMA

  • Nenih Nurhayati Universitas Mathla'ul Anwar
  • Asep Sujana Universitas Mathla'ul Anwar
  • Deni Pratidiana Universitas Mathla'ul Anwar
  • Ika Yunitasari Universitas Mathla'ul Anwar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Menyelidiki apakah terdapat perbedaan peningkatan kemampuan pemahaaman konsep matematika siswa yang belajar menggunaakan model Jigsaw dengan Konvensional. (2) Menyelidiki apakah ada perbedaan peningkatan Penerapan pembelajaran Jigsaw dan pembelajaran konvensional. (3) Menyelidiki apakah terdapat interaksi antara model pembelajaran dan kemampuan awal siswa terhadap peningkatan kemampuan pemahaman konsep matematis siswa. Metode penelitian ini merupakan quasi eksperimen. Berdasarkan hasil analisis data hasil penelitian diperoleh kesimpulan : (1) Terdapat perbedaan kemampuan pemahaman konsep antara siswa yang mendapatkan pembelajaran dengan model Jigsaw dan Konvensional. (2) Peningkatan kemampuan pemahaman konsep matematika siswa yang mendapatkan pemebelajaran Jigsaw lebih tinggi dari siswa yang mendapatkan pembelajarn Konvensional. (3) Terdapat perbedaan kemampuan pemahaman konsep matematika siswa ditinjau dari kemampuan awal siswa. (4) Peningkatan kemampuan pemahaman konsep matematika siswa dengan kemampuan awal tinggi lebih tinggi dari siswa yang mempunyai kemampuan awal sedang dan rendah. (5) Peningkatan Kemampuan pemahaman konsep matematika siswa dengan kemampuan awal sedang tidak lebih tinggi dari siswa yang mempunyai kemampuan awal rendah. (6) Tidak terdapat interaksi antara model pembelajaran dengan kemampuan awal siswa terhadap kemampuan pemahaman konsep siswa. (7) Aktivitas siswa pada model pembelajaran Jigsaw menunjukkan bahwa siswa aktif dalam pembelajaran baik sebelum dan sesudah pembelajaran.

References

Amargawati, D. A. (2017).Penerapan Model Pembelajaran Jigsaw untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika pada Siswa Kelas VII SMPN 1 Karangploso.CENDEKIA: Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran, 11(1), 13-30.
https://cendekia.soloclcs.org/index.php/cendekia/article/view/248
Kemendikbud.(2019). Hasil PISA Indonesia 2018. Diakses dari https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2019/12/hasil-pisa-indonesia-2018-akses-makin-meluas-saatnya-tingkatkan-kualitas pada tanggal 25 januari 2022 pukul 21:30.
Kurniawan, A. W. (2017). Analisis Kesulitan Siswa Dalam Pembelajaran Matematika Pada Materi Peluang Kelas X SMK Muhammadiyah 4 Surakarta Tahun Ajaran 2016/2017. (Tesis Universitas Muhammadiyah Surakarta). Diakses dari http://eprints.ums.ac.id/59224/ pada tanggal 19 januari 2022 pukul 21:35.

Sugiyono,(2013) Metode Penelitian Kuantitaf Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta
Sujana, A., et al. (2019). Penerapan Strategi Konflik Kognitif Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa Smp. JPPM : Jurnal Penelitian dan Pembelajaran Matematika, 12 (1).
https://jurnal.untirta.ac.id/index.php/JPPM/article/view/4864
Published
2022-08-01
How to Cite
Nurhayati, N., Sujana, A., Pratidiana, D., & Yunitasari, I. (2022). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Jigsaw Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Konsep Berdasarkan Kemampuan Awal Matematis Pada Materi Turunan Fungsi Aljabar Siswa Di SMA. Journal of Mathematics Learning, 5(2), 42-53. https://doi.org/10.30653/004.202251.59
Section
Articles